Barcelona Taklukan PSV, Messi Cetak Hattrick

situspokerdamai.co, Barcelona – Pada pertandingan perdana di Group B Liga Champions, Barcelona menang telak saat berhadapan dengan PSV Eindhoven yang di gelar di Stadion Camp Nou, Selasa (18/09/2018) waktu setempat. Barcelona Taklukan PSV, Messi Cetak Hattrick pada pertandingan tersebut.

Image result for Barcelona vs PSV Eindhoven

Barcelona menang telak dengan score 4-0 saat melawan PSV Eindhoven, tentu saja yang kali ini menjadi Man Of The Match adalah Lionel Messi, pemain terbaik dunia tersebut berhasil menjebol gawang dari PSV Eindhoven sebanyak 3x pada pertandingan tersebut.

Lionel Messi berhasil mencetak golnya di menit ke-31,ke-77, dan ke-87, gol lain yang tercipta oleh Barcelona di cetak oleh Ousmane Dembele pada menit ke-74.

Lionel Messi mencetak hat-trick pada pertandingan Barcelona vs PSV dalam matchday 1 Liga Champions di Camp Nou, 18 September 2018.

Dalam laga ini Barcelona juga harus kehilanggan salah satu pemainnya yang di kenakan kartu merah, Bek Barcelona Samuel Umtiti mendapatkan kartu merah setelah melakukan pelanggaran kepada Lozano.

Image result for Barcelona vs PSV Eindhoven

Untuk pertandingan selanjutnya pada Group B Liga Champions, Barcelona akan melawan Tottenham Hotspur dan Inter Milan akan berhadapan dengan PSV Eindhoven yang akan di selenggarakan pada tanggal 3 oktober 2018.

Saat ini Barcelona menjadi pemimpin Group B Liga Champions setelah berhasil mengalahkan PSV Eindhoven dan mendapatkan 3 poin, di posisi kedua di tempati oleh Inter Milan setelah mereka berhasil mengalahkan Tottenham Hotspur, Inter Milan menduduki posisi ke-2 di karenakan kalah dari selisih gol dengan Barcelona, untuk posisi ke-3 dan ke-4 di isi oleh Tottenham Hotspur dan PSV Eindhoven saat ini.